Selasa, 09 Mei 2017

Ukuran lapangan Bulu Tangkis terlengkap


UKURAN LAPANGAN BULU TANGKIS 
 
Seiring dengan perkembangan zaman ,ternyata seiring pula dengan berkembangnya olah raga .Hal yang menjadi pital yaitu perlunya sebuah arena atau tempat untuk memainkan berbagai permainan olah raga. Demikian juga dengan permainan bulu tangkis yang banyak digemari  oleh masyarakat Indonesia sampai ke pelosok negeri,walaupun dengan lapangan dan ukuran yang tidak setandar..

Para penggemar permainan  bulutangkis biasanya tidak terlalu memperdulikan standar lapangan,yang penting bagi mereka bisa berkeringat dan menyalurkan hobinya., tetapi perlu diingat bahwa jika kita terbiasa menggunakan lapangan yang tidak sesuai standar maka kita akan kesulitan dalam meningkatkan akurasi permainan kita di pertandingan-pertandingan resmi. Karena itu saya tertarik untuk menguraikan secara terperinci mengenai bentuk ukuran lapangan dan gambar lapangan bulu tangkis

Untuk menciptakan atlit yang berprestasi ,lapangan yang berukuran standar sangat berpengaruh besar.terhadap atlit itu sendiri .Apabila kita ingin menjadi pemain badminton profesional ya sudah tentu harus membiasakan diri bermain di lapangan yang standar  sehingga tingkat akurasi permainan akan lebih meningkat tajam. 

Bentuk Lapangan Badminton

Permainan badminton memiliki lapangan berbentuk persegi panjang yang terbagi dua menjadi bidang permainan yang saling berhadapan dan dipisahkan oleh sebuah net yang membentang di tengah. Setiap bidang terdapat beberapa garis permainan, diantaranya garis servis depan, garis servis tengah, garis servis samping (Untuk permainan tunggal) sisi kiri dan kanan, dan garis servis belakang (Untuk permainan ganda).

Garis-garis permainan lapangan badminton memilki ketebalan 40mm dan harus berwarna kontras terhadap warna lapangan. Warna garis yang disarankan adalah warna putih atau kuning. Permukaan lapangan badminton disarankan terbuat dari kayu atau bahan sintetis yg lunak dan sangat tidak dianjurkan permukaan lapangan yang terbuat dari beton atau bahan sintetik yang keras karena dapat mengakibatkan cedera pada pemain.

Ukuran Lapangan Bulu Tangkis Standar BWF

Untuk Kategori Tunggal Putra atau Putri :

Panjang lapangan : 13,40 meter.
Panjang lapangan : 4,72 meter.
Lebar lapangan : 5,18 meter.
Lebar lapangan permainan penerima servis : 2,59 meter.

 Untuk Kategori Ganda Putra, Putri atau Campuran :
 
Panjang lapangan : 13,40 meter.
Lebar lapangan : 6,10 meter.
Panjang lapangan permainan penerima servis : 3,96 meter.
Lebar lapangan permainan penerima servis : 3,05 meter.

Lapangan dan peraturan bulu tangkis diatur secara resmi dalam naungan induk organisasi Tingkat Nasional PBSI yang  menjadi ketentuan yang telah disepakati secara Nasional . Sehingga di setiap kali ada kompetisi secara lokal, nasional sama. Kemudian untuk peralatan seperti shuttleckoknya dan raket juga telah didukung oleh beragam pilihan yang sesuai standard. Hanya saja dua pokok perlengkapan permainan ini biasanya telah ditentukan dengan kelayakan. Terutama pada raket yang tangguh tetapi ringan agar pukulan kok lebih mudah dan tidak memberatkan jangkauan tangan.

 Ketetapan ukuran lapangan permainan badminton telah ditentukan oleh Federasi Badminton Internasional (IBF, International Badminton Federation) yang sekarang dikenal dengan nama Federasi Dunia Badminton (BWF, Badminton World Federation). Untuk di Indonesia dinaungi oleh PBSI (Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia). Adapun ukuran internasional lapangan badminton standar internasional adalah :
-  Panjang lapangan badminton adalah 13,40 m
-  Lebar lapangan badminton 6,10 m
-  Jarak garis servis depan dari garis net 1,98 m
-  Jarak garis servis tengah dari garis samping lapangan 3,05 m
-  Jarak garis servis belakang (untuk permainan ganda) dari garis belakang lapangan 0,76 m
-  Jarak garis samping permainan tunggal dari garis pinggir lapangan 0,46 m
-  Tinggi tiang net 1,55 m

Permaian bulu tangkis pada masa ini penghitungan skor / nilai point menggunakan sistem reli point yaitu jumlah game setiap setnya 21 .Berbeda pada aturan lama bahwa jumalah game setiap set nya hanya sampai skor 15 .Walaupun hanya game 15 pada sistem lama ,tetapi justru sangat banyak memakan waktu ,karena setiap terjadi perpindahan bola maka tidak dihitung sebagai nilai poin.Berbeda dengan sistem reli poin setiap terjadi bola mati maka poin untuk lawan sekaligus pindah bola untuk lawan,hal ini tidak banyak memakan waktu .pemain juga tidak terlalu banyak  menguras tenaga




Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+
Tags :

Related : Ukuran lapangan Bulu Tangkis terlengkap

3 komentar:

  1. Ada Rekomendasi terbaru nih untuk anda sekalian.. Belum pernah main di DELIMAPOKER ?? Langsung aja Daftar dan Bermain sekarang juga Guyss !! DEPO - MAIN - MENANG - WITHDRAW !!

    BalasHapus
  2. Sering kalah dalam bermain Slot?
    Atau
    Tidak pernah Menang Sama sekali di agent lama anda??

    Jangan Kecewa kawan
    Mari join bersama kami

    Agen Slot Terpercaya

    Dapatkan ragam permainan Slot terlengkap
    Serta Bonus Menarik setiap harinya

    Mesin slot Reel Keeper adalah slot 5 gulungan, 10 payline dengan tema abad pertengahan yang berkisar pada kekayaan naga. Piala bertatahkan permata, mahkota indah, putaran bebas telur naga, dan simbol liar yang mendetail melengkapi gulungan. Simbol kartu remi klasik seperti A, K, Q, dan J juga ada.


    Silahkan kunjungi Review Game Slot Terbaru dan slalu update hanya di Demoslot

    KLIK >>> REVIEW DEMO SLOT ONLINE

    KLIK >>> FACEBOOK DEMO SLOT ONLINE

    KLIK >>> TWITTER DEMO SLOT ONLINE

    KLIK >>> INSTAGRAM DEMO SLOT ONLINE

    KLIK >>> REGISTER BVGAMING

    KLIK >>> PROMO BOLAVITA

    Nikmati permainan menarik lainnya secara GRATISS.

    BANTUAN & DUKUNGAN
    Customer Service 24 Jam

    WA +62 812-9739-2623
    WA +62 812-1495-2061

    KLIK >>> WhatsApp BOLAVITA

    BalasHapus